Rating 7.43

Kengan Ashura (Episode 1 – 12) Subtitle Indonesia

Nonton Kengan Ashura (Episode 1 – 12) Subtitle Indonesia full episode, nonton Kengan Ashura (Episode 1 – 12) Subtitle Indonesia sub indonesia, nonton Kengan Ashura (Episode 1 – 12) Subtitle Indonesia sub indo, nonton Kengan Ashura (Episode 1 – 12) Subtitle Indonesia subtitle indonesia, nonton Kengan Ashura (Episode 1 – 12) Subtitle Indonesia subtitle indo, nonton Kengan Ashura (Episode 1 – 12) Subtitle Indonesia sub indo gratis di Huntersekai

Judul: Kengan Ashura

Japanese: ケンガンアシュラ

Skor: 7.43

Produser: Studio Hibari, Shogakukan, Netflix

Tipe: ONA

Status: Completed

Total Episode: 12

Durasi: 23 Menit

Tanggal Rilis: Jul 31, 2019

Studio: Larx Entertainment

Genre: Action, Martial Arts

Download Kengan Ashura (Episode 1 – 12) Subtitle Indonesia sub indo, download Kengan Ashura (Episode 1 – 12) Subtitle Indonesia sub indonesia, Download Kengan Ashura (Episode 1 – 12) Subtitle Indonesia subtitle indonesia, download Kengan Ashura (Episode 1 – 12) Subtitle Indonesia subtitle indonesia, download gratis Kengan Ashura (Episode 1 – 12) Subtitle Indonesia

Sejak jaman Edo Jepang, untuk menyelesaikan konflik, para pedagang dan pengusaha memakai cara yang baru untuk menyelesaikan sengketa antar kedua belah pihak. Yakni dengan cara kekerasan, lebih tepatnya “bertarung” untuk menyingkirkan saingan industri mereka. Para pedagang menyewa petarung yang mereka percayai untuk bertarung di dalam sebuah pertandingan yang simpel, pertandingan adil satu melawan satu tanpa senjata. setelah itu keduanya akan bertempur mewakili para pedagang. Seiring waktu, hingga jaman modern ini tradisi tersebut masih dilakukan untuk menentukan hasil dari sebuah konflik industri. Karena itu Kazuo Yamashita, seorang pegawai biasa yang bekerja di perusahaan Nogi Group, harus bertemu dengan Ouma Tokita, seorang petarung yang disewa perusahaannya untuk mengikuti tradisi tersebut dan masuk kedalam pertandingan “Turnamen Kengan Zetsumei” untuk menentukan siapa pebisnis teratas di Jepang.